Masyarakat Adat

Down to Earth Nr 49  Mei 2001

Perusahaan minyak asalah Amerika Serikat, Caltex Pacific Indonesia telah meminta perusahaan keamanan internasional, Group 4 Security, untuk mengatasi masalah-masalah di wilayah operasi minyak mereka yang mengalami konflik di propinsi Riau, Sumatra.

Caltex, sebuah perusahaan modal bersama antara Texaco dan Chevron, adalah produser minyak terbesar di Indonesia dengan hasil sekitar 690.000 barel perhari.

Down to Earth Nr 48  Februari 2001

Meningkatnya ketegangan di Papua Barat yang ditandai oleh pembunuhan tahanan politik dan penangkapan terhadap pimpinan pejuang kemerdekaan, tidak menghentikan langkah TNC untuk melanjutkan rencana mereka untuk mengeksploitasi sumber daya alam di wilayah tersebut.


Laporan ini adalah versi ringkas yang disusun oleh Nostromo Research untuk Down to Earth (DTE) dan Minewatch Asia Pasific, Juli 2000, direvisi November 2000.


DAFTAR ISI:

Down to Earth Nr 45  Mei 2000

Masyarakat Adat yang hutannya sudah dijarah oleh perusahaan penebang kayu kini menuntut ganti rugi kerusakan. Dengan dicabutnya perlindungan yang mereka nikmati di bawah Presiden Suharto, kini perusahaan tersebut harus menghadapi hal ini dengan serius.

Down to Earth Nr 45  Mei 2000

Down to Earth Nr 44   Februari 2000

Perusahaan-perusahaan memberikan signal bahwa mereka akan menunda pengembangan investasi bila kondisi tidak membaik.

Down to Earth Nr 44   Februari 2000